Berbagai Manfaat Brotowali, Dari Sakit Pinggang sampai Gangguan Ginjal
Bagi banyak masyarakat di Indonesia, brotowali sudah menjadi hal yang banyak digunakan untuk ramuan kesehatan. Di pulau Jawa brotowali mempunyai nama seperti antawali, daun gadel, dan putrawali. Jika di Sunda, brotowali banyak dikenal dengan sebutan andawali. Untuk masyarakat Bali juga dikenal dengan nama antawali. Tanaman herbal alami ini telah lama banyak dipakai untuk obat berbagai … Read more