Cara Merawat dan Membersihkan Batu Zircon

Jika kamu memiliki uang lebih, tidak ada salahnya membeli batu permata atau perhiasan sebagai investasi. Salah satu batu permata ialah zircon, keindahan dan bentuknya yang indah menjadikan batu zircon ini dapat mencuri perhatian. Zircon merupakan salah satu pilihan dari perhiasan selain berlian. Cara merawat dan membersihkan zircon ini juga tidak sulit.

Sudah lama batu Zircon ini dijadikan sebagai pengganti berlian untuk perhiasan.

Salah satu alasan Zircon dijadikan sebagai pengganti berlian karena tampilannya yang sekilas mirip dengan berlian namun mempunyai harga yang lebih terjangkau. Akan tetapi perhiasan zircon lebih cepat kotor daripada berlian asli dan membuat kamu harus lebih sering membersihkannya.

batu zircon
batu zircon

Zircon Batu Apa?

Batu Zircon ialah mineral yang terbentuk dengan cara alamiah dan mempunyai beragam warna yang menarik. Banyak yang mengira jika Zircon sama dengan cubic zirconia, akan tetapi kedua zat ini sangat berbeda. Potongan-potongan zircon yang tidak memancarkan warna akan dipotong, lalu dipoles, selanjutnya akan digunakan sebagai tiruan batu berlian pada perhiasan.

Artikel Terkait:  Enakan Mana Jadi Pengusaha atau Pegawai ?

Cara Membersihkan Perhiasan Zircon Yang Mudah

Untuk merawat zircon dengan mudah dirumah kamu tidak perlu memiliki bahan pembersih perhiasan khusus. Kamu bisa menggunakan cairan pembersih zircon dengan menggunakan bahan-bahan rumah tangga yang ada dirumah, caranya ialah sebagai berikut:

Jika batu zircon tidak terlalu kotor, buat larutan pembersih dengan cara mencampurkan sabun pencuci piring secukupnya dengan air hangat. Kemudian sikat perhiasan dengan cara perlahan menggunakan sikat yang lembut.

Bila perhiasan kamu memiliki kotoran yang tebal, maka rendamlah batu perhiasan zircon dalam larutan pembersih diatas kurang lebih 5 menit dan bersihkan dengan spon bagian yang kotor secara perlahan, kemudian bilas sampai bersih.

Terakhir, keringkan perhiasan kamu dengan kain lembut.

Perhatikan Hal Ini ketika Memakai Zircon

Hindari memakai zircon atau perhiasan lainnya ketika melakukan pekerjaan kotor seperti mencuci, berkebun, makeup dan yang sejenisnya. Bahan kimia yang terkandung pada sabun, dan bahan pembersih lainnya bisa meninggalkan residu pada batu zircon dan membuatnya tampil kusam.

Artikel Terkait:  Apa Itu Illuminati dan Cara Bekerjanya

Selain itu juga, lepaskanlah perhiasan ketika melakukan pekerjaan berat yang bisa menyebabkan benturan sehingga menjadikan perhiasan tergores.

Baca Juga : Palladium VS Perak, Mana Yang Lebih Baik Untuk Cincin?

Related Posts

Cara Mengurus KTP Hilang

Cara Mengurus KTP Hilang – Ketika KTP hilang, langkah pertama yang dapat Anda lakukan adalah melapor ke kantor kepolisian terdekat. Mereka dapat membantu melakukan pencarian dan pelacakan…

Cara Mengurus STNK Hilang

Cara Mengurus STNK Hilang – STNK atau Surat Tanda Nomor Kendaraan adalah dokumen yang sangat penting bagi pemilik kendaraan bermotor di Indonesia. Namun, terkadang hal yang tidak…

Aplikasi penghasil uang

Aplikasi Penghasil Uang: Hanya Menggunakan Smartphone Anda!

Aplikasi penghasil uang adalah aplikasi yang dirancang untuk membantu pengguna mendapatkan penghasilan tambahan melalui perangkat smartphone mereka. Dengan menggunakan appĀ  ini, pengguna dapat mempermudah mencari dan menjangkau…

Contoh 15 Kata-Kata Bijak Bahasa Inggris yang Simple, Menyejukkan Hati dan Artinya

Contoh Kata-Kata Bijak Bahasa Inggris yang Simple – Kata-kata bijak bahasa Inggris memiliki kekuatan tersendiri untuk membangkitkan kita dari ketidaksempurnaan dan kebimbangan. Dengan kalimat-kalimat yang menginspirasi, dapat…

Kata Kata Bijak Motivasi

Contoh Kata Kata Bijak Motivasi Untuk Diri Sendiri

Contoh Kata Kata Bijak Motivasi Untuk Diri Sendiri – Kata-kata bijak dapat memberi kita wawasan tentang kehidupan dan memotivasi kita untuk melakukan hal-hal yang baik. Selain itu,…

Beda Sugar Daddy dan Sugar Baby

Ini Bedanya Sugar Daddy dan Sugar Baby

Beda Sugar Daddy dan Sugar Baby – Saat ini fenomena hubungan asmara yang tidak hanya didasarkan atas perasaan cinta semakin terlihat dan nyata. Seperti istilah Sugar Daddy…

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *