Mampir di Dongmun Market Jeju, Korea.

Akhirnya mampir juga ke Korea. Walaupun cuma mampir tapi lumayan juga pernah menginjakan kaki di Korea. Penasaran katanya orang-orang korea senang dengan operasi plastik baik cowok maupun ceweknya. Pas melihat orang-orangnya, biasa saja. Mungkin hanya pada komunitas tertentu yang memang ingin tampil “lebih” kali ya.

dongmun market
dongmun market

Dongmun Market merupakan pasar tradisional Korea yang didalamnya terdapat ratusan pedagang. Mereka berjualan kebutuhan sehari-hari dari baju, makanan, elektronik dan lainnya. Kesan pertama ketika sampai disini ialah ramai. Banyak orang berlalu-lalang, dan juga pasarnya cukup besar.

dongmun market
one more selfie!

Kota Jeju dekat dengan pantai, oleh karena itu di pasar Dongmun Market ini kamu bisa menemukan banyak hasil laut yang masih segar yang di jual disini. Dari beragam ikan, kerang-kerangan, cumi-cumi, udang, lobster, rumput laut sampai ikan asin juga banyak dijual disini.

Artikel Terkait:  Mumpung lagi di Osaka, Jalan Jalan Ke Osaka Castle yuk!

Yang membuatnya nyaman ialah kondisi pasarnya yang bersih. Sempat kebayang kalo pasar ikan segar di Indonesia bersih kaya disini pasti bisa menjadi tempat rekreasi sambil belanja dan pastinya si pricess senang jalan-jalan juga melihat cumi-cumi serta hasil laut lainnya.

Baca Juga : Temple Freemason, Emangnya Ada?

Related Posts

Contoh 15 Kata-Kata Bijak Bahasa Inggris yang Simple, Menyejukkan Hati dan Artinya

Contoh Kata-Kata Bijak Bahasa Inggris yang Simple – Kata-kata bijak bahasa Inggris memiliki kekuatan tersendiri untuk membangkitkan kita dari ketidaksempurnaan dan kebimbangan. Dengan kalimat-kalimat yang menginspirasi, dapat…

Kata Kata Bijak Motivasi

Contoh Kata Kata Bijak Motivasi Untuk Diri Sendiri

Contoh Kata Kata Bijak Motivasi Untuk Diri Sendiri – Kata-kata bijak dapat memberi kita wawasan tentang kehidupan dan memotivasi kita untuk melakukan hal-hal yang baik. Selain itu,…

Beda Sugar Daddy dan Sugar Baby

Ini Bedanya Sugar Daddy dan Sugar Baby

Beda Sugar Daddy dan Sugar Baby – Saat ini fenomena hubungan asmara yang tidak hanya didasarkan atas perasaan cinta semakin terlihat dan nyata. Seperti istilah Sugar Daddy…

Manfaat Vitamin D3 1000 IU

Manfaat Vitamin D3 1000 IU

Manfaat Vitamin D3 1000 IU – Manusia memerlukan berbagai nutrisi untuk memastikan kesehatan tubuh mereka. Vitamin D merupakan salah satu nutrisi yang sangat penting. Vitamin D terkadang…

apakah illuminati

Apa Itu Illuminati dan Cara Bekerjanya

Apa Itu Illuminati – Illuminati adalah nama yang diberikan untuk sekelompok orang yang diduga telah menjalankan jaringan kuat yang berasal dari kelompok tertentu. Mereka mengklaim memiliki pengaruh…

Contoh Ucapan Selamat Ulang Tahun

30 Contoh Ucapan Selamat Ulang Tahun Untuk Sahabat Dalam Bahasa Inggris

Ucapan selamat ulang tahun untuk sahabat dalam bahasa inggris – Hari ulang tahun merupakan salah satu hari spesial untuk setiap orang yang merayakannya. Tak terlepas untuk orang…

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *